Trenggalek raih penghargaan ASEAN kategori Care Recognition Award 2024

Trenggalek, Jatim (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur meraih penghargaan tingkat ASEAN untuk kategori kesra berkat inovasi program Keluarga Sehat Dibayar atau Keluarga Sehat yang Beruntung (the healthy families,…

Read More

Pembukaan Turnamen Voli Menteri ATR/Kepala BPN, Kantah Trenggalek Berikan Dukungan

Kantor Pertanahan Kabupaten Trenggalek hadir dalam kegiatan Turnamen Voli Menteri ATR/Kepala BPN yang diselenggarakan di Surabaya dalam rangka Peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang (HANTARU) ke-64 Tahun pada 23 Agustus…

Read More

Pentingnya Tanah dalam Urusan Pembangunan, Menteri AHY: Harus Diyakinkan Tidak Ada Masalah

Surabaya – Pemerataan pembangunan terus digagas pada masa pemerintahan Presiden Joko Widodo. Dalam setiap urusan pembangunan, tanah menjadi faktor utama bagi berdirinya suatu infrastruktur. Oleh sebab itu, Kementerian Agraria dan…

Read More

Capai 8,8 Juta Hektare Bidang Tanah Terdaftar dari Reforma Agraria, Kementerian ATR/BPN Ingin Sempurnakan Sampai Akhir Tahun

Jakarta – Bulan Oktober 2024 menjadi pengujung bagi Program Percepatan Reforma Agraria (PPRA) yang dilaksanakan dengan kerja sama bersama World Bank. Direktur Jenderal Survei dan Pemetaan Pertanahan dan Ruang (Dirjen…

Read More

Mal Pelayanan Publik Trenggalek Diresmikan : Kantor Pertanahan Kabupaten Trenggalek siap berikan Pelayanan Prima

Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Trenggalek, Drs. Joseph Wibisono, M.M. menghadiri peresmian Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Trenggalek oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Abdullah Azwar Anas, di…

Read More

Produksi perikanan budi daya di Trenggalek capai 2.323,98 ton

Trenggalek, Jatim – Produksi perikanan budi daya di Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur, hingga semester satu atau Januari-Juni 2024 mencapai 2.323,98 ton atau 47 persen dari target yang ditetapkan sebanyak 4.860,18…

Read More

Paspor Indonesia Tampil Dengan Desain Baru Bewarna Merah

Jakarta – Direktorat Jenderal Imigrasi meluncurkan desain baru paspor Indonesia berwarna merah, sebelumnya hijau. Paspor merah mengusung tema wastra dan fitur keamanan terbaru.Dikutip dari siaran resmi, Senin (19/8/2024), Direktorat Jenderal…

Read More

Menangkan Busana Adat Terbaik pada Upacara Penurunan Bendera Sang Merah Putih, Menteri AHY: Tradisi yang Baik untuk Lestarikan Budaya

IKN – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) hadir mengenakan pakaian adat dari Provinsi Sulawesi Selatan saat Upacara Penurunan Bendera Negara Sang Merah…

Read More

Hadir pada Upacara Penurunan Bendera Negara Sang Merah Putih, Menteri AHY Gunakan Baju Adat Daerah Sulawesi Selatan

IKN – Sebagai penutup dari rangakaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia yang dilangsungkan di Ibu Kota Nusantara (IKN), digelar Upacara Penurunan Bendera Negara Sang Saka Merah…

Read More

Menteri AHY Ikuti Upacara Peringatan HUT ke-79 RI di IKN: Momen Bersejarah, Perjalanan Baru Bangsa Indonesia

IKN – Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia yang mengusung tema “Indonesia Maju, Nusantara Baru”, berlangsung secara hybrid di Istana Negara, Ibu Kota Nusantara (IKN) dan Istana…

Read More